Rangkapan Jaya, Planetdepok.com – Pemerintah Kota Depok menyatakan komitmennya untuk memperkuat pendidikan madrasah, melalui program kolaborasi dengan Kementerian Agama (Kemenag). Hal itu disampaikan Wali Kota Depok Supian Suri, saat memberi sambutan peresmian Madrasah Tsanawiyah Negeri Pancoran Mas, Rabu (21/1/2026), di Jalan Caringin, Rangkapan Jaya, Panmas. Ia menegaskan, Pemkot Depok sangat menghargai dukungan Kemenag dalam investasi […]
Rano Tegaskan Kepada 175 Mahasiswa, Beasiswa Tanoto Foundation Sebagai Amanah
Jakarta, Planetdepok.com – Wakil Gubernur DKI Jakarta Rano Karno, memberi motivasi kepada 175 mahasiswa dari 10 universitas di Indonesia, penerima program beasiswa Tanoto Foundation. “Ini bukan merayakan pencapaian, tapi menyambut sebuah amanah. Anda tidak mendapat hadiah, tapi mendapat tugas,” ucapnya, Rabu (14/1/2026). Ia menjelaskan,, beasiswa yang didapat ini sebagai amanah dari Tanoto Foundation, agar mereka […]


