Kota Depok Raih Predikat Pelayanan Prima A Kemen PANRB 2025
Pembangunan  

Kota Depok Raih Predikat Pelayanan Prima A Kemen PANRB 2025

Balaikota, Planetdepok.com – Pemerintah Kota (Pemkot) Depok kembali menorehkan prestasi membanggakan di tingkat nasional, dengan meraih predikat Pelayanan Prima (A) dalam Evaluasi Kinerja Penyelenggaraan Pelayanan Publik Tahun 2025, yang dilaksanakan Kementerian Pendayagunaan Aparatur Negara dan Reformasi Birokrasi (Kemen PANRB). Dalam penilaian tersebut, Kota Depok menempati peringkat ke-4 tertinggi nasional dari seluruh pemerintah kota se-Indonesia. Hal […]

Gelar Pra Musrenbang, Kelurahan Sukamaju Fokus Pada Pembangunan Infrastruktur
Pembangunan  

Gelar Pra Musrenbang, Kelurahan Sukamaju Fokus Pada Pembangunan Infrastruktur

Sukamaju, Planetdepok.com – Kelurahan Sukamaju Kecamatan Cilodong, Kota Depok, menggelar Pra Musrenbang, Selasa (13/1/2026), di Aula Kantor Kelurahan tersebut. Lurah Sukamaju Ari Basuki menyampaikan, Pra Musrenbang itu merupakan tahapan awal penting untuk menyerap aspirasi warga, guna menyusun rencana pembangunan wilayah tahun 2027, dengan memanfaatkan anggaran Rp. 300 juta berbasis RW. “Penyerapan aspirasi dana RW 300 […]

Kepala Rutan Kelas 1 Depok Terjun Langsung Lakukan Perawatan Rutin Senpi
peristiwa  

Kepala Rutan Kelas 1 Depok Terjun Langsung Lakukan Perawatan Rutin Senpi

Cilodong, Planetdepok.com – Rumah Tahanan Negara (Rutan) Kelas I Depok melakukan perawatan dan pengecekan senjata, di Gudang Senjata dan Amunisi, Senin (12/1/2026). Kegiatan rutin ini dilakukan untuk memastikan seluruh senjata operasional tetap aman, layak pakai, dan siap digunakan dalam mendukung pengamanan rutan. Kepala Rutan Kelas I Depok Agung Nurbani, memimpin langsung kegiatan tersebut. Ia menekankan […]

Genap 1 Abad, PCNU Kota Depok Akan Gelar Jalan Santai Kebangsaan
sektoral  

Genap 1 Abad, PCNU Kota Depok Akan Gelar Jalan Santai Kebangsaan

Grogol, Planetdepok.com – Dalam rangka menyambut peringatan satu abad (100 tahun) Nahdlatul Ulama pada 2026, Pengurus Cabang Nahdlatul Ulama (PCNU) Kota Depok, akan menggelar Jalan Santai Kebangsaan pada Sabtu, 31 Januari 2026. Kegiatan tersebut, jelas Ketua Panitia, Acep Azhari atau yang akrab disapa Jiacep, akan mengambil rute start dan finish di Alun-Alun Kota Depok. Ia […]

Sokong Ketahanan Pangan, Kelurahan Kalimulya Gencar Tanam Berbagai Jenis Tanaman
sektoral  

Sokong Ketahanan Pangan, Kelurahan Kalimulya Gencar Tanam Berbagai Jenis Tanaman

Kalimulya, Planetdepok.com – Kelurahan Kalimulya Kecamatan Cilodong, Kota Depok, tetap gencar mendorong warganya untuk melakukan ketahanan pangan. Agar upaya itu terlaksana, sebagai percontohan Lurah Kalimulya Abdul Qodir,SE dan Sekretaris Kelurahan Kalimulya Safrudin, memanfaatkan pekarangan kantor Kelurahan dengan membuat media hidroponik dan penanaman jagung dihalaman belakang kantor Kelurahan. “Tahun lalu, kami sudah panen Jagung. Nah sekarang, […]

ZAMP Pertama di Cimamggis Diresmikan Asasta Depok
peristiwa  

ZAMP Pertama di Cimamggis Diresmikan Asasta Depok

CIMANGGIS, planetdepok.com – PT Tirta Asasta Depok (Perseroda) meresmikan Zona Air Minum Prima (ZAMP) pertama yang berlokasi di Perumahan Cimanggis Golf Estate (CGE), Kota Depok, Selasa (23/12/2025) lalu. Peresmian tersebut dihadiri jajaran Pemerintah Kota Depok, manajemen PT Tirta Asasta Depok, serta tamu undangan. Zona Air Minum Prima merupakan kawasan pelayanan air perpipaan yang dirancang dan […]

Ciptakan Lingkungan Bersih & Asri, Rutan Depok Tanam 100 Pohon & Bersihkan Lingkungan
peristiwa  

Ciptakan Lingkungan Bersih & Asri, Rutan Depok Tanam 100 Pohon & Bersihkan Lingkungan

Cilodong, Planetdepok.com – Rumah Tahanan Negara Kelas I Depok melaksanakan kegiatan Karya Bakti, dalam rangka Gerakan Hari Sejuta Pohon dan peringatan Hari Lingkungan Hidup Tahun 2026, Sabtu (10/1/2026). Kegiatan ini merupakan wujud komitmen Rutan Kelas I Depok, dalam mendukung pelestarian lingkungan hidup serta menjaga kebersihan lingkungan sekitar. Kegiatan karya bakti diawali dengan apel bersama, yang […]

Cing Ikah Nilai Kota Pekalongan Layak Jadi Rujukan Nasional Menjaga Warisan Budaya
Ekbis  

Cing Ikah Nilai Kota Pekalongan Layak Jadi Rujukan Nasional Menjaga Warisan Budaya

Pekalongan, Planetdepok.com – Ketua Dewan Kerajinan Nasional Daerah (Dekranasda) Kota Depok Siti Barkah Hasanah atau yang akrab disapa Cing Ikah, menyerap banyak pelajaran penting saat melakukan kunjungan studi banding ke Dekranasda Kota Pekalongan, Kamis (8/1/2026). Kunjungan yang berlangsung di Museum Batik Pekalongan itu, difokuskan pada upaya pelestarian batik, sekaligus pengembangan industri kreatif berbasis kearifan lokal, […]

Super Flu Belum Terdeteksi Masuk ke Kota Depok
kesehatan  

Super Flu Belum Terdeteksi Masuk ke Kota Depok

Balaikota, Planetdepok.com – Dinas Kesehatan (Dinkes) Kota Depok memastikan hingga saat ini, belum ditemukan kasus terkonfirmasi varian Influenza A (H3N2) subclade K atau yang dikenal sebagai super flu di wilayah Kota Depok. Meski demikian, Dinkes Kota Depok tetap meningkatkan kewaspadaan dengan memperkuat berbagai langkah pencegahan. Kepala Dinkes Kota Depok Mary Liziawati mengungkapkan, berbagai upaya dilakukan […]

Pegawai & Warga Binaan Rutan Kelas I Depok Negatif Narkoba
peristiwa  

Pegawai & Warga Binaan Rutan Kelas I Depok Negatif Narkoba

Cilodong, Planetdepok.com – Dalam rangka mendukung 15 Program Aksi Kementerian Imigrasi dan Pemasyarakatan, Rumah Tahanan Negara Kelas I Depok melaksanakan kegiatan tes urine, bagi pegawai dan warga binaan, Jumat pagi (9/1/2026). Kegiatan ini menjadi langkah nyata dalam menciptakan lingkungan pemasyarakatan, yang bersih dari penyalahgunaan narkoba. Pelaksanaan tes urine, dilakukan bekerja sama dengan Badan Narkotika Nasional […]

Tidak Ada Postingan Lagi.

Tidak ada lagi halaman untuk dimuat.