CILODONG, PLANET DEPOK. COM – Wali Kota Depok Mohammad Idris terus mendorong Aparatur Sipil Negara (ASN) Pemerintah Kota (Pemkot), menggelorakan kegiatan Depok Sedekah Bersama (D’SabR). Selain ASN, saat ini dirinya juga mengajak perusahaan yang berada di sektor esensial-kritikal di Depok, turut bersedekah ke masyarakat terdampak Covid-19. “ASN sudah mengumpulkan dana untuk membantu masyarakat terdampak pandemi, […]
PLANET DEPOK
Planet Depok
Dukung Penerapan PPKM, Sekber Wartawan Kota Depok Gelar Silaturahmi Virtual
DEPOK, PLANET DEPOK. COM – Ditengah regulasi kebijakan Pemberlakuan Pembatasan Kegiatan Masyarakat (PPKM) darurat dilanjut dengan PPKM Level 4, oleh pemerintah pusat dan pemerintah daerah untuk mencegah penyebaran covid 19 yang salahsatunya menghindari kerumunan, dirasakan sangat berdampak sekali oleh insan Pers di Kota Depok. Hal itu terungkap saat kegiatan Silaturahmi virtual Sekber Wartawan Kota DepokDepok […]
Walikota Depok Kembali Bagikan Paket Sembako Untuk Warga Isoman
JATIJAJAR, PLANET DEPOK. COM – Walikota Depok Mohammad Idris memberikan bantuan sembako dalam rangka Depok Sedekah Bersama (D’SabR), di jalan Asri Perumahan Alam Jatijajar Asri, Kelurahan Jatijajar kecamatan Tapos Kota Depok, Sabtu (31/7/21). ” Sehat Ibu, warga yang isoman ada berapa ? Ini ada bantuan dari Pemerintah Kota (Pemkot) Depok melalui donatur para ASN yang […]
Gandeng Polsek dan Dinkes, Kelurahan Mekarjaya Vaksinasi Warga RW 28 & 29
MEKARJAYA, PLANET DEPOK. COM – Upaya memutus Mata Rantai Virus Covid 19 terus dilakukan oleh Kecamatan Sukmajaya, melalui pemberian suntikan vaksin gratis kepada masyarakat. Vaksinasi tersebut, kali ini menyasar pada warga RW.29 dan 28 Kel. Mekar Jaya, Kec.Sukmajaya, di Komplek Perumahan Pesona Khayangan Mungil 1, Jum’at (30/21). “Sekitar 250 Vaksin disiapkan untuk Warga RW 29 […]
Pemkot Depok Terbitkan SE Pelaksanaan HUT Kemerdekaan RI Dimasa Pandemi Covid – 19
BALAIKOTA, PLANET DEPOK. COM – Pemerintah Kota (Pemkot) Depok mengimbau masyarakat untuk tidak merayakan Hari Ulang Tahun (HUT) ke-76 Kemerdekaan Republik Indonesia (RI) Tahun 2021, dengan kegiatan perlombaan ataupun lainnya yang mengumpulkan massa. Imbauan tersebut terdapat di Surat Edaran (SE) Wali Kota Depok Nomor: 003/393-Promentasi tentang Peringatan HUT ke-76 Kemerdekaan RI Tahun 2021 Tingkat Kota […]
DPUPR Serahkan Donasi Paket Sembako Kepada Kecamatan Tapos
DEPOK, PLANET DEPOK – Dinas Pekerjaan Umum dan Penataan Ruang (DPUPR) Kota Depok, menyerahkan bantuan sembako kepada Kecamatan Tapos, untuk disalurkan kepada warga yang sedang Isolasi Mandiri (Isoman). “Bantuan paket sembako ini, dilakukan mengikuti istruksi Walikota Depok dalam program Aparatur Sipil Negara (ASN) Peduli”, ujar Sekretaris DPUPR Kota Depok, Citra Indah Yuliyanti, Jumat (30/7/21). Lebih […]
Polsek Cinere Kembali Vaksinasi Ratusan Warga Gerogol
GEROGOL, PLANET DEPOK. COM – Untuk memenuhi program Herd Immunity atau kekebalan tubuh dari Covid – 19, Polsek Cinere kembali vaksinasi ratusan warga Kelurahan Gerogol Kecamatan Limo, Kota Depok, berlokasi di Casa Grande. “Hari ini merupakan gerai Presisi vaksinasi Polri ke 17 yang Polsek Cinere gelar, semua wilayah Kelurahan yang ada di Kecamatan Limo sudah […]
Polsek Sukmajaya Bagikan Beras Kepada Supir Angkot
CILODONG, PLANET DEPOK. COM – Polsek Sukmajaya, Kota Depok, kembali bergerak memberikan bantuan beras. Kali ini menyasar kepada Sopir Angkot atau angkutan umum di wilayah Kecamatan Sukmajaya dan Cilodong. Kali ini Polsek Sukamjaya menyambangi sopir di terminal Angkot Kampung Sawah, jalan Jatimulya Rt.01 Rw.04 Kelurahan Jatimulya Kecamatan Cilodong Kota Depok. “Tadi kita mulai jam 10.00 […]
Vaksinasi Puskesmas Cisalak Pasar mencapai 2.529
CIPAS, PLANET DEPOK. COM – Sedikitnya 2.529 orang sudah melakukan vaksinasi Covid – 19 di Unit Pelaksana Teknis Dinas (UPTD) Puskesmas Cisalak Pasar (Cipas). “Kami sudah lakukan vaksinasi kepada 2.529 orang sejak tahap pertama pada Januari 2021,” tutur Kepala UPTD Puskesmas Cipas, Nunung Baitaningsih, Kamis (29/7/21). Pihaknya kata dia, sudah melakukan vaksinasi kepada Tenaga Kesehatan […]
Permudahkan Masyarakat Bayar PBB, BKD Depok Lakukan Penagihan Mobile
BALAIKOTA, PLANET DEPOK. COM – Badan Keuangan Daerah (BKD) Kota Depok akan melakukan penagihan secara mobile aktif terhadap pembayaran Pajak Bumi dan Bangunan (PBB) menggunakan mobil Bank Jabar Banten (BJB). Penagihan itu dilakukan dengan menyambangi 11 kecamatan sesuai jadwal yang telah disusun. “Kami sudah tentukan tanggalnya. Untuk Kecamatan Cimanggis pada 4-5 Agustus, Tapos 11-12 Agustus […]
Tidak Ada Postingan Lagi.
Tidak ada lagi halaman untuk dimuat.


