Depok – Kebutuhan air baku PDAM Tirta Asasta untuk mengaliri asupan air bersih ke pelanggan se Kota Depok sangatlah besar. Maka PDAM Tirta Asasta bekerjasama Bidang Sumber Daya Air pada Dinas PUPR Depok akan membangun Instalasi pengolahan air baku pada hulu sungai ciluwung Pembangunan Instalasi Pengolahan air baku itu sabagai bahan masukan air bersih PDAM […]
PLANET DEPOK
Planet Depok

Disdik Depok Targetkan Semua Sekolah Sudah 100% Melaksanakan Kurtilas ditahun 2019
Depok – Implementasi Kurikulum 2013 (K13) Dinas Pendidikan (Disdik) kota depok, targetkan ditahun ajaran 2018/ 2019 semua sekolah di depok dari tingkat SD dan SMP sudah 100 % melaksanakan kurikulum th 2013. Hal ini dilakukan Setelah ditetapkannya Peraturan Menteri Pendidikan dan Kebudayaan (Permendikbud) Nomor 160 Tahun 2014 tentang Pemberlakuan Kurikulum Tahun 2006 dan Kurikulum 2013, […]

Fakultas Ekonomi dan Bisnis UP Selenggarakan Festival Entrepreneurship
Jakarta, Fakultas Ekonomi dan Bisnis Universitas Pancasila (FEB UP) melakukan Rapat Penyusunan Program Kerja Tahun 2018/2019 yang dipimpin langsung oleh Dekan FEB UP Dr. Sri Widiyastuti, S.E, M.M. M,.Si, dan dihadiri oleh para Wakil Dekan antara lain Wakil Dekan I Nana Nawasilah, S.E, M.M, Wakil Dekan II Sri Ambarwati, S.E, MSM., Ak, Wakil Dekan III […]

Asasta Dukung Kegiatan Peringatan HUT I Sekber
DEPOK, Direktur Umum PDAM Tirta Asasta Depok, Ee Sulaiman mengapresiasi dan mendukung diadakaannya rangkaian kegiatan lomba dalam rangka peringatan HUT Sekber Wartawan Depok. Hal ini disampaikan pada audiensi Panpel di kantornya, Senin (16/7). Setelah menyimak pemaparan Panpel, Ee Sulaiman yang didampingi Manajer Pemasaran Imas Diah Pitaloka dan Sepervisor Komunikasi dan Layanan Pelanggan Ratih Ditta, mengatakan […]

Kejari Depok Rayakan HBA 58 Dengan Mancing Bareng
Kota Kembang, planetdepok.com – Hari Bhakti Adhyaksa ( HBA) yang ke 58 yang jatuh pada tanggal 22 Juli nanti, mulai di rayakan Kejaksaan Negeri (Kejari) Depok, dengan menggelar sejumlah kegiatan bersama, diantaranya mancing bareng pada sabtu (14/7), di Pemancingan Alden, Kalimulya, Depok. “Kejaksaan Negeri Depok mengadakan acara Mancing bareng pada hari ini, untuk merayakan HBA […]

Wartawan Kejaksaan Depok Ambil Bagian POR Hari Bhakti Adhyaksa Ke-58
Kota Kembang, planetdepok.com – Memperingati Hari Bhakti Adhyaksa (HBA) yang ke 58, Kejaksaan Negeri Depok menggelar Pekan Olah Raga, Jumat (13/7).Selain Wakil Walikota Depok, para awak media yang kerap meliput berita di Kejari Depok pun, ikut ambil bagian. Rangkaian acara yang digelar seperti, Gerak Jalan Santai, Donor Darah,Pasar murah, Tennis Meja dan Lomba Catur. HBA […]

DPRD Kota Depok Jelaskan Poin-Poin Hasil Reses Kedua 2018 di Rapat Paripurna
Depok – Rapat Paripurna DPRD Kota Depok yang digelar belum lama ini dalam rangka penyampaian laporan hasil Reses pimpinan dan anggota DPRD Kota Depok. Sidang yang dipimpin oleh HM Suparyono dihadiri oleh para Anggota DPRD, Wakil Walikota Depok, dan seluruh unsur Forkompinda Kota Depok. Sebagaimana dijelaskan dalam pasal 67 peraturan DPRD Kota Depok No 1 […]

Tekan Volume, Pemerintah Kota Depok Serius Tangani Permasalahan Sampah
Pemerintah Kota (Pemkot) Depok cukup serius dalam menanggulangi permasalahan sampah. Keseriusan ini dibuktikan dengan upaya maksimal yang dilakukan Dinas Lingkungan Hidup dan Kebersihan (DLHK) Kota Depok agar bisa menekan volume sampah yang masuk ke Tempat Pembuangan Akhir (TPA) Cipayung. “Kami punya 32 Unit Pengolah Sampah (UPS) yang bisa dioptimalkan. Nantinya UPS ini yang bekerja untuk […]

Warga Rangkapanjaya Sanggah Peta Bidang Lahan Tol
Rangkapanjaya, planetdepok.com – Setelah pihak P2T mengumumkan peta bidang lahan tol, Sejumlah warga Kelurahan Rangkapan yang akan terkena dampak pembangunan jalan tol tersebut, mengajukan sanggah. “Pada dasarnya semua yang tanahnya terkena rencana pembangunan jalan tol setuju, tidak ada penolakan, namun saat ini rata-rata sedang mengajukan sanggahan”, terang Lurah Rangkapan Jaya, Komar, di ruang kerjanya, Rabu […]

Pengaspalan Jaling Sisi Kali Gede Tanpa Pengawasan
Meruyung, planetdepok.com – Kegiatan proyek Prasarana Lingkungan Kecamatan Limo, Jalan Lingkungan (Jaling) Rt.03/08 dan Jaling RT.03/08 Sisi Kali Gede Kel. Meruyung Kec. Limo, dikerjakan tanpa adanya pengawasan dari pihak monitoring UPT Jaling dan Drainase UPT I DPUPR Kota Depok, maupun pengawas dari Konsultan Supervisi CV.Ertiga, Selasa (10/07/2018). Pelaksana Lapangan dari pihak kontraktor pelaksana PT. Yatin […]
Tidak Ada Postingan Lagi.
Tidak ada lagi halaman untuk dimuat.