Bekasi, Planetdepok.com – PT PLN (Persero) Unit Induk Transmisi Jawa Bagian Barat (UIT JBB), bergerak cepat mengambil benda asing berupa balon udara, yang tersangkut pada konduktor Saluran Udara Tegangan Tinggi (SUTT) 150 kV Bekasi-Marunda. Pengambilan balon udara itu, dilakukan Tim dari PLN Unit Induk Transmisi (UPT) Pulogadung, melalui Unit Layanan Transmisi dan Gardu Induk (ULTG) […]
Tag: UIT JBB

HAN 2024, Srikandi PLN UIT JBB Edukasi Pelajar SDN Limo 2
Depok, Planetdepok.com – Srikandi PT PLN (Persero) Unit Induk Transmisi Jawa Bagian Barat (UIT JBB), memberikan sosialisasi tentang kelistrikan kepada para siswa Sekolah Dasar Negeri (SDN) Limo 2 Kota Depok, Jawa Barat General Manager PLN UIT JBB Didik Fauzi Dakhlan mengatakan, program kunjungan dan sosialisasi itu masih dalam rangka dukungan terhadap Hari Anak Nasional (HAN), […]

Dukung Daya Saing UMKM, PLN Salurkan Bantuan TJSL
Jakarta, Planetdepok.com – PT PLN (Persero) Unit Induk Transmisi Jawa Bagian Barat (UIT JBB) menyalurkan bantuan Tanggung Jawab Sosial dan Lingkungan (TJSL), kepada UMKM Isbuby Craft, Senin (22/7/2024). Penyaluran program TJSL yang digelar di Balai RW 07 Kelurahan Rawa Badak Selatan, Kecamatan Koja, Jakarta Utara itu, diselenggarakan Unit Pelaksana Transmisi (UPT) Pulogadung. General Manager PLN […]

Peringati Hari Anak Nasional, PLN UIT JBB Gelar Khitan Sehat Anak Sholeh
Tangerang, Planetdepok.com – Peringati Hari Anak Nasional (HAN), PT PLN (Persero) Unit Induk Transmisi Jawa Bagian Barat (UIT JBB), menggelar Khitanan Massal bertemakan “Khitan Sehat Anak Sholeh”, Kamis (11/7/2024). Acara khitanan massal tersebut, PLN UIT JBB selenggarakan di Kantor Unit Pelaksana Transmisi (UPT) Cikupa, juga sebagai bentuk dukungan PLN di Hari Anak Nasional. General Manager […]

PT PLN Edukasi Anak-Anak Desa Tlajung Tentang Bahaya Listrik
Depok, Planetdepok.com – PT PLN (Persero) Unit Induk Transmisi Jawa Bagian Barat (UIT JBB), melakukan serangkaian kegiatan bertemakan edukasi kepada anak-anak Desa Tlajung Udik, Gunung Putri, Kabupaten Bogor. Salah satu kegiatan yang diselenggarakan adalah, sosialisasi kepada anak-anak Desa Tlajung Udik tentang bahaya listrik. Kegiatan itu juga PLN lakukan, dalam rangkaian kegiatan mendukung Hari Anak Nasional. […]
Tidak Ada Postingan Lagi.
Tidak ada lagi halaman untuk dimuat.