SUKMAJAYA, PLANETDEPOK.COM – Koperasi di Kota Depok, mengikuti penguatan kelembagaan 2022, yang di gelar bidang Pengawasan dan Bina Usaha Koperasi, Dinas Koperasi dan Usaha Mikro (DKUM) Kota Depok. “Banyak hal yang harus diperbaiki terkait situasi koperasi di Depok. Kami melihat yang sangat krusial diantaranya kelembagaan. Makanya kami gelar acara penguatan kelembagaan,” ujar Kepala Dinas Koperasi […]
Kategori: Ekbis

Kunjungi Sentra Pengrajin Batik Khas Depok, Idris Berkomitmen Terus Fasilitasi UMKM
PENGASINAN, PLANETDEPOK.COM – Wali Kota Depok, Mohammad Idris mengunjungi Sentra Pengrajin Batik Ajbura Tradjumas (Ajak Budaya Rakyat Tradisi Maju Masyatakat), yang berada di Komplek Perumahan Bumi Sawangan Indah (BSI) 2, Kelurahan Pengasinan, Kecamatan Sawangan. Pada kunjungannya, Idris melihat produk-produk Batik Ajbura Tradjumas. Seperti motif Tugu Batu, Gong Si Bolong, Belimbing Dewa, Gedung Tua dan Ikan […]

Gratis Daftar Jadi Pelanggan Tirta Asasta via Online
SUKMAJAYA, planetdepok.com – PT. Tirta Asasta Depok kembali memperpanjang program Promo Gratis Biaya Penyambungan hingga 31 Maret 2022 dan bisa dilakukan via daring. “Program ini telah banyak dirasakan manfaatnya terbukti dari banyaknya masyarakat Kota Depok yang melakukan pendaftaran selama masa promo ini sehingga Tirta Asasta Depok kembali program Promo Gratis Biaya Penyambungan hingga 31 Maret […]

Pembangunan Underpass Jalan Dewi Sartika Kota Depok Peletakan Batu Pertama Mulai 14 Februari 2022
PLANETDEPOK.COM – DEPOK. Tim pejabat Provinsi Jawa Barat bersama tim Pemkot Depok hari ini Selasa (9/2/2022), melakukan Pengecekan dan monitoring rencana pembangunan underpass di Jalan Dewi Sartika, Kecamatan Pancoran Mas, Kota Depok. Pembangunan Underpass Dewi Sartika, Kota Depok mulai digarap pada Senin (14/2/2022) mendatang, dengan Peletakan Batu Pertama. Nampak hadir tim PUPR Jawa Barat, Polres […]

Buntut Opsih Terpadu, Pemkot Depok Dinilai Rugikan PT. PJR
Depok – planetdepok.com. PT Petamburan Jaya Raya merasa kecewa terkait kegiatan aksi bersih-bersih yang digelar oleh Pemda Kota Depok, sebab sengketa lahan Pasar Kemiri Muka masih status masih bermasalah dengan hukum. Menurut Pemkot masuk ke dalam Pasar tersebut dan lakukan kegiatan tanpa ijin pemilik, padahal diketahui secara hukum, tanah dan bangunan pasar tersebut milik PT. […]

LPM Pocin Harapkan Bantuan RTLH Kedepan Dibangun Lalui Dana Pokir
Pondok Cina – planetdepok.com. Sejumlah rumah yang kini mendapat guyuran dana bantuan RTLH dari Pemerintah Kota Depok, perbaikan sudah hampir tinggal membuat laporannya. Penggunaan dana RTLH perlu dipantau sejak pengajuan, musrenbang, pencairan hingga penyelesaian serta bertanggungjawabannya karena menggunakan dana APBD Kota Depok. Ketua Lembaga Pemberdayaan Masyarakat (LPM) Kelurahan pondok Cina (Pocin) berpesan kepada penerima manfaat […]

Persatuan Pedagang Pisang Pasar Kemiri Muka, Pertama Kali Menggelar Santunan Yatim Piatu dan Dhuafa
Depok – planetdepok.com. Untuk pertama kalinya gerakan masyarakat Persatuan Pedagang Pisang pasar Kemiri Muka, menggelar kegiatan santunan kepada 45 anak yatim piatu dan dhuafa berupa bingkisan makanan serta uang. Kegiatan digelar di pelataran penjual pisang pasar Kemiri Muka Kecamatan Beji Kota Depok, Senin (31/01/2022). Nampak hadir, Danramil 02 Beji Kapten Arm. Erwin Sahputra, Kepala UPT […]

Dongkrak UMKM, Kelurahan Cimpaeun Kembangkan Minuman Kembang Teleng
CIMPAEUN, PLANETDEPOK.COM – Kelurahan Cimpaeun Kecamatan Tapos Kota Depok, saat ini tengah mengembangkan produk UMKM berupa minuman kembang teleng. Pengembangan itu, tegas Lurah Cimpaeun Rohman Tohir guna mengangkat potensi lokal produk UMKM yang ada di wilayahnya, sehingga tercipta pemulihan ekonomi. “Produknya dibuat oleh UMKM di RW 18, Minuman Kembang Teleng dicampur dengan jeruk nipis. Kami […]

Berikan Pelatihan, BSI Rumah Harum Targetkan Bentuk Bank Eco Enzyme
CILODONG, PLANETDEPOK.COM – Bank Sampah Induk (BSI) Rumah Harum, memberikan pelatihan pembuatan eco enzyme kepada para koordinator Kelurahan BS se – Kecamatan Cilodong. Pelatihan yang dibuka oleh Wakil Walikota Depok Imam Budi Hartono dan dihadiri Camat Cilodong Supomo itu, ditargetkan akan membentuk Bank Eco Enzyme. “Eco Enzyme ini merupakan salah satu cara mengolah sampah organik […]

Belanja Di Pasar Legi Bisa Pakai QRIS, Pedagang Minta Disediakan WIFI
Solo – planetdepok.com Pasca kebakaran hebat 2018 lalu, Pasar Legi Kota Solo siap beroperasi kembali dengan tampilan gedung baru 3 lantai yang lebih luas. Pembangunan yang memakan waktu 1 tahun melalui pembiayaan APBN multiyears ini menghasilkan sebuah gedung baru yang dilengkapi dengan beragam fasilitas seperti area parkir, masjid, shelter angkutan umum hingga ruang laktasi. Pasar […]
Tidak Ada Postingan Lagi.
Tidak ada lagi halaman untuk dimuat.