Depok, Planetdepok.com – UPTD Metrologi Legal Disdagin Kota Depok, memberikan penghargaan kepada 6 perusahaan dan pedangan, salah satunya SPBU 34-16420, Kecamatan Cipayung. Sejak tahun 2013 beroperasi hingga kini, Stasiun pengisian Bahan Bakar Umum (SPBU) tersebut, konsisten melakukan tera-tera ulang terhadap Alat-alat Ukur, Takar, Timbang dan Perlengkapannya (UTTP) setiap tahun. Menurut Pengelola SPBU 34-16420 Cipayung, Endang […]
Kategori: sektoral

Organisasi dan Komunitas Wartawan Depok Teken Piagam Ngobar HPN 2022
Balaikota, Planetdepok.com – Sedikitnya 10 (Sepuluh) orang Ketua organisasi dan Komunitas wartawan di Kota Depok, melaksanakan penandatangan kesepakatan bersama, dalam acara peringatan HUT ke-5 Sekber Wartawan Kota Depok, yang digelar di Aula Perpustakaan Umum Kota Depok, Kamis (20/10/2022). “Ini kesepakatan bersama pada acara Ngopi Bareng (Ngobar) HPN 2022, yang diselenggarakan DPD Sekber Wartawan Indonesia (SWI) […]

Setelah Dibangun, Pemkot Serahkan Pengelolaan Lapangan PSP Kepada Masyarakat
Balaikota, Planetdepok.com – Badan Keuangan Daerah (BKD) Kota Depok menggandeng masyarakat untuk melakukan pengelolaan lapangan PSP Sawangan, sebagai hpaya pemanfaatan aset milik Pemerintah Kota (Pemkot) Depok. Bentuk kerja sama itu, juga sudah tertuang dalam Memorandum of Understanding (MoU), yang dilakukan BKD Kota Depok dengan Pengurus Lapangan PSP Sawangan, Senin (17/10/2022) kemarin. “Kami ingin optimalkan pemanfaatan […]

BPS Depok Terjunkan 3.000 Petugas Survey Regsosek 2022
Depok, Planetdepok.com – Badan Pusat Statistik (BPS) Kota Depok, menerjunkan sebanyak 3.000 petugas survei, dalam Pendataan Awal Registrasi Sosial Ekonomi (Regsosek) Tahun 2022. Petugas tersebut, akan berkeliling mendata warga mulai 15 Oktober, hingga 14 November mendatang. Kepala BPS Kota Depok, Mufti Swaghara mengatakan, 3.000 petugas survey, akan melakukan pengumpulan data secara door to door, menggunakan […]

Pendataan Pramuka Kwarcab Kota Depok Akan Gunakan Sistem Digital
Balaikota, Planetdepok.com – Kwartir Cabang (Kwarcab) Depok saat ini tengah melakukan perbaikan administrasi, sebagai upaya mendata anggota pramuka se-Kota Depok. Rencananya ke depan, Kwarcab Depok akan menggunakan sistem administrasi secara digital. “Tahun lalu kami telah meluncurkan aplikasi Kartu Tanda Anggota (KTA) yang bernama Pramuka Depok Juara (Pradera). Progres sudah berjalan meski terdapat dinamika, karena kita […]

Wali Kota Depok Imbau Pemasangan Logo Presidensi G20
Balaikota, Planetdepok.com – Wali Kota Depok, Mohammad Idris mengimbau pemasangan kembali, logo Presidensi G20 Indonesia 2022. Imbauan tersebut disampaikan Idris melalui Surat nomor 193/547-Diskominfo, perihal Himbauan Pemasangan Logo Presidensi G20 Indonesia 2022, yang diterbitkan 11 Oktober 2022 di Depok. Pada surat tersebut, termaktub, menindaklanjuti surat Menteri Dalam Negeri Nomor 001/6467/SJ tanggal 28 September 2022 Hal […]

Walikota Depok Berikan Bantuan alat usaha kepada PEKKA
Balaikota, Planetdepok.com – Wali Kota Depok Mohammad Idris menyerahkan bantuan alat usaha ekonomi tata boga secara simbolis, kepada kelompok Perempuan Kepala Keluarga (PEKKA) tingkat kelurahan. Bantuan tersebut, mempunyai nilai yang sangat strategis dalam pembangunan dan pemberdayaan, serta pelayanan di Kota Depok bagi keluarga masyarakat. “Karena secara tidak langsung, acara ini juga ikut serta menyeimbangkan inflasi, […]

Kemendikbud Ristek Tetapkan Tari Topeng Cisalak Sebagai WBTB
Balaikota, Planetdepok.com – Tari Topeng Cisalak Kota Depok ditetapkan sebagai Warisan Budaya Tak Benda (WBTB) Indonesia Tahun 2022. Hal tersebut disampaikan oleh Kementerian Pendidikan, Kebudayaan, Riset dan Teknologi (Kemendikbud-Ristek) Republik Indonesia (RI), melalui Sidang Penetapan Warisan Budaya Tak Benda Indonesia Tahun 2022 secara virtual di Yogyakarta pada Sabtu (1/10) lalu. “Alhamdulillah, Tari Topeng Cisalak sudah […]

DLHK Depok Klaim Kualitas Udara Kota Depok Terbilang baik
Tapos, Planetdepok.com – Kepala Dinas Lingkungan Hidup dan Kebersihan (DLHK) Kota Depok, Ety Suryahati menegaskan, kualitas udara di Kota Depok saat ini masih terbilang baik. Hal itu ia sampaikan berdasarkan data yang ditangkap Air Quality Monitoring System (AQMS), milik Kementarian Lingkungan Hidup dan Kebersihan (KLHK) yang berada di Kota Depok. “Secara umum, kondisi udara di […]

Wall Climbing Alun-alun Depok Ditutup Untuk Umum
GDC, Planetdepok.com – Kepala Unit Pelaksana Teknis Dinas (UPTD) Alun-alun Kota Depok, Lintang Yuniarti memberitahukan kepada penggemar olah raga panjat tebing (Wall Climbing) bahwa untuk sementara, area Wall Climbing Alun-alun ditutup sementara untuk umum. Penutupan dimulai sejak 3 Oktober hingga 4 November 2022, lantaran Wall Climbing dipergunakan sebagai pemusatan latihan atlet Federasi Panjat Tebing Indonesia […]
Tidak Ada Postingan Lagi.
Tidak ada lagi halaman untuk dimuat.