Edi Masturo Sebut Banggar DPRD Depok Siap Backup Usulan Prioritas Musrenbang
peristiwa  

Edi Masturo Sebut Banggar DPRD Depok Siap Backup Usulan Prioritas Musrenbang

DEPOK JAYA, PLANETDEPOK.COM – Anggota DPRD Kota Depok dari Fraksi Partai Gerindra Edi Masturo, menyebut bahwa Badan Anggaran (Banggar) atau DPRD Kota Depok, siap back up setiap usulan prioritas, hasil dari Musrenbang Kelurahan. “Karena keterbatasan anggaran Musrenbang tiap Kelurahan, kami di Banggar atau DPRD, siap back up, jika ada usulan infrastruktur prioritas kami siap bantu”, […]

Puan Maharani Pastikan DPR Akan Segera Bahas RUU TPKS Dengan Pemerintah
pendidikan, peristiwa  

Puan Maharani Pastikan DPR Akan Segera Bahas RUU TPKS Dengan Pemerintah

planetdepok.com, Jakarta Kabar baik tentang perkembangan pembahasan Rancangan Undang-undang Tindak Pidana Kekerasan Seksual datang dari Senayan, Selasa (11/1/2022) pagi ini. *Ketua DPR RI Puan Maharani*, dalam pernyataan yang disampaikan melalui akun Instagramnya @puanmaharaniri, mengatakan bahwa proses penyusunan naskah dan harmonisasi RUU TPKS yang merupakan RUU inisiatif DPR tersebut telah selesai dilakukan oleh badan legislasi. Pimpinan […]

Kunker, Sekda Depok Pelajari SPBE & E- Office Kabupaten Sumedang
sektoral  

Kunker, Sekda Depok Pelajari SPBE & E- Office Kabupaten Sumedang

SUMEDANG, PLANETDEPOK.COM – Pemerintah Kota (Pemkot) Depok melalui Sekretaris Daerah (Sekda) Kota Depok Supian Suri, melakukan Kunjungan Kerja (Kunker) ke Kabupaten Sumedang. Dalam kunjungannya tersebut, Sekda berkesempatan mempelajari Sistem Pemerintah Berbasis Elektronik (SPBE) dan Aplikasi e-Office yang dimiliki Pemerintah Kabupaten (Pemkab) Sumedang. “Kita mau belajar tentang e-Office-nya Pemkab Sumedang, sistem satu datanya Kota Sumedang. Mudah-mudahan […]

BPJS Kesehatan Cabang Depok Berikan Penghargaan Pelayanan Terbaik 6 Faskes
kesehatan  

BPJS Kesehatan Cabang Depok Berikan Penghargaan Pelayanan Terbaik 6 Faskes

BEJI, PLANETDEPOK.COM – Sebanyak Enam fasilitas kesehatan (Faskes) Kota Depok, mendapatkan penghargaan pelayanan terbaik dari BPJS Kesehatan Cabang Kota Depok. Penghargaan tersebut diserahkan langsung oleh Kepala BPJS Kesehatan Cabang Kota Depok Elisa Adam, dalam acara penandatanganan kerja sama lembaga penyelenggara program JKN-KIS dengan berbagai fasilitas kesehatan rujukkan tingkat lanjutan (FKRTL), di Hotel Margo Depok, Jalan […]

Musrenbang Kelurahan Gerogol Prioritaskan Pembenahan Lingkungan & Pemberdayaan Masyarakat
Pembangunan  

Musrenbang Kelurahan Gerogol Prioritaskan Pembenahan Lingkungan & Pemberdayaan Masyarakat

GEROGOL, PLANETDEPOK.COM – Kelurahan Grogol, Kecamatan Limo sukses menggelar kegiatan Musyawarah Perencanaan Pembangunan (Musrenbang) 2022 untuk direalisasikan tahun 2023, Selasa (11/1/2022) di Casa Grande. Pada Musrenbang tersebut menghasilkan perencanaan pembangunan yang memfokuskan pembenahan lingkungan dan program pemberdayaan masyarakat. “Bersama dengan perwakilan warga, narasumber perangkat daerah, membahas berbagai hal terkait pembenahan lingkungan dan pemberdayaan masyarakat. Sekaligus […]

Aspemkesos Pemkot Depok Minta Sekolah Segera Tuntaskan Vaksinasi Siswa
pendidikan  

Aspemkesos Pemkot Depok Minta Sekolah Segera Tuntaskan Vaksinasi Siswa

DEPOK, PLANETDEPOK.COM – Asisten Pemerintah dan Kesejahteraan Sosial ( Aspemkesos) Pemkot Depok Sri Utomo, meninjau SDN Depok 1 dan SMPN 1 Depok, jalan pemuda Kelurahan Depok Kecamatan Pancoran Mas, Selasa (11/1/2022). Dalam kunjungannya itu, dia meminta agar pihak sekolah meminta agar para siswanya di vaksin Covid – 19. “Alhamdulillah, masih dalam suasana libur, namun pihak […]

Aspemkesos Pemkot Depok Buka Musrenbang Kelurahan Depok
peristiwa  

Aspemkesos Pemkot Depok Buka Musrenbang Kelurahan Depok

DEPOK, PLANETDEPOK.COM – Assisten Pemerintahan dan Kesejahteraan Sosial (Aspemkesos) Pemerintah Kota Depok Sri Utomo, meminta Kelurahan untuk menggerakkan perekonomian pasca kelonggaran pandemi Covid – 19. “Pada Musrenbang yang lalu, banyak usulan dibidang padat karya mencapai 70 persen. Kini sudah saatnya kita menggerakan perekonomian, dengan adanya kelonggaran kegiatan pasca pandemi, walaupun masih tetap dalam level waspada”, […]

Jadi Objek Wisata Air, Pembangunan Situ Rawa Kalong Diharapkan Segera Selesai
sektoral  

Jadi Objek Wisata Air, Pembangunan Situ Rawa Kalong Diharapkan Segera Selesai

CURUG, PLANETDEPOK.COM – Selain menjadi kawasan resapan air dan ruang terbuka hijau (RTH), revitalisasi Situ Rawa Kalong di Kelurahan Curug, Kecamatan Cimanggis, Kota Depok, juga difungsikan sebagai objek wisata air. Untuk itu, pembangunan yang saat ini masih berjalan, diharapkan segera tuntas. Namun, belum bisa dimanfaatkan lantaran pembangunan yang ditargetkan rampung di tahun 202, saat ini […]

Cegah Omicron, Kodim 0508/Depok Perkuat Sosialisasi Prokes & Akselerasi Vaksinasi
TNI / POLRI  

Cegah Omicron, Kodim 0508/Depok Perkuat Sosialisasi Prokes & Akselerasi Vaksinasi

MAMPANG, PLANETDEPOK.COM – Virus Corona (Covid-19) varian Omicron terdeteksi di Kota Depok, itu diketahui saat Pemerintah Kota (Pemkot) Depok, resmi mengumumkan empat warganya positif terinfeksi varian baru tersebut. Sebagian besar mereka yang positif varian Omicron itu, kata Walikota Depok Mohammad Idris diketahui baru saja pulang dari luar negeri dan menjalani isolasi terpusat di Rumah Sakit […]

Walikota Depok Minta Lurah, Camat & Dinkes Perketat Tracing Omicron
sektoral  

Walikota Depok Minta Lurah, Camat & Dinkes Perketat Tracing Omicron

DEPOK, PLANETDEPOK.COM – Walikota Depok Mohammad Idris mengumumkan, saat ini virus Corona atau Covid-19 varian Omicron telah masuk di Kota Depok. Ada empat orang warga Depok yang dinyatakan positif terjangkit Covid-19 dengan varian tersebut. Dikatakan oleh Mohammad Idris, sebagian besar dari mereka yang terkonfirmasi varian Omicron tersebut, baru saja pulang dari luar negeri dan menjalani […]

Tidak Ada Postingan Lagi.

Tidak ada lagi halaman untuk dimuat.