Rampung Dikerjakan, Kantor Kelurahan Pondok Petir Ikon Depok Diperbatasan
Pembangunan  

Rampung Dikerjakan, Kantor Kelurahan Pondok Petir Ikon Depok Diperbatasan

Pondok Petir, Planetdepok.com – Setelah rampung dikerjakan oleh PT. Multi Media Karya senilai Rp. 4.976.585.233,20, Kantor Kelurahan Pondok Petir, disebut menjadi Ikon Kota Depok di wilayah perbatasan Provinsi Banten. Pekerjaan proyek Pembangunan dan Penataan Lingkungan Kantor Kelurahan Pondok Petir (Pontir) di Jalan Pondok Petir Raya, kini Progres fisiknya sudah mencapai 100 persen. Pekerjaan tersebut, dinilai sesuai dengan target. Sekretaris kelurahan […]

PT. Angkasa Wijaya Internasional Gelar Seminar Gebyar Multibeauty
Ekbis  

PT. Angkasa Wijaya Internasional Gelar Seminar Gebyar Multibeauty

Depok, Planetdepok.com – PT Angkasa Wijaya Internasional perusahaan produsen produk kecantikan Multibeauty, menggelar Seminar Akbar Kecantikan pertama di Kota Depok, di Dapur Siliwangi Depok, Rabu (21/12/2022). Bertajuk Gebyar Multibeauty, acara tersebut mengusung tema “Songsong 2023, Wujudkan Impian Menjadi Nyata”, kegiatan dimulai dengan pengalungan bunga kepada Owner PT. Angkasa Wijaya Internasional yakni Bapak Wagianto Angkasa Wijaya. […]

Kota Depok Terbaik III Kota IHK Apresiasi PINUNJUL Jabar 2022
peristiwa  

Kota Depok Terbaik III Kota IHK Apresiasi PINUNJUL Jabar 2022

Depok, planetdepok.com – Kota Depok meraih penghargaan apresiasi Program INflasi UNggul JUara Lahir Batin (PINUNJUL) Jawa Barat 2022, sebagai Terbaik III Kabupaten dan Kota Terbaik untuk Kota IHK (Indeks Harga Konsumen) dalam Pengendalian Inflasi. Penghargaan tersebut langsung diterima oleh Wali Kota Depok, Mohammad Idris yang diserahkan oleh Gubernur Jawa Barat, Ridwan Kamil dalam acara West […]

Pindah ke Menteng, DPP SWI Segera Optimalkan  Kinerja Pokja
sektoral  

Pindah ke Menteng, DPP SWI Segera Optimalkan Kinerja Pokja

Jakarta, Planetdepok.com – Sekjen Sekber Wartawan Indonesia (DPP-SWI) Herry Budiman beserta Jajaran DPP SWI, mengunjungi Kantor DPP SWI yang baru di kawasan Menteng, Jakarta Pusat, Senin (19/12/2022). Kantor yang bakal menjadi markas DPP SWI itu, disediakan oleh pimpinan JW Group Media Ali Nasrullah yang kini juga menjabat sebagai Wakil Ketua Umum II SWI. Herry mengutarakan, […]

peristiwa  

Cluster Cemara Depok Maharaja Juara 3 Nasional Kampung Terbucin Piala Dunia

Rangkapanjaya, Planetdepok.com – Setelah melewati proses penjurian yang sangat ketat, Cluster Cemara Perumahan Depok Maharaja, RT 001 RW 16, Rangkapan Jaya, Pancoran Mas, Kota Depok, Jawa Barat, terpilih sebagai juara 3 Kampung Piala Dunia Terbucin se-Indonesia pada 2022. Hal itu diumumkan SCM Group selaku penyelenggara lomba hias Kampung Piala Dunia 2022. Atas prestasi itu, tentu […]

Tahun Depan, DPP SWI Gratiskan 500 Peserta BPJamsostek
peristiwa  

Tahun Depan, DPP SWI Gratiskan 500 Peserta BPJamsostek

Depok, Planetdepok.com – Beberapa keputusan strategis ditetapkan dalam Rapat Terbatas (Ratas) Dewan Pimpinan Pusat (DPP) Sekber Wartawan Indonesia (SWI) yang digelar di kota Depok, Jawa Barat, Minggu (18/12/2022). “Tadi pak Ketum sudah ijin tidak bisa hadir, begitu pun dengan Kabid OKK. Jadi SWI harus take off di 2023 sebagai komitmen kita melaksanakan hasil Rakernas yang […]

Partai Gelora, Perindo & PBB Kota Depok Beberkan Strategi Menangi Pileg 2024
politik  

Partai Gelora, Perindo & PBB Kota Depok Beberkan Strategi Menangi Pileg 2024

Depok Jaya, Planetdepok.com – DPD Sekber Wartawan Indonesia (SWI) Kota Depok, menggelar Ngopi Bareng Partai Gelora, Perindo dan PBB dengan tema Perang Strategi Pemenangan Pemilihan Legislatif (Pileg) tahun 2024 mendatang. Kegiatan yang digelar di Gedung Serba Guna Depok Jaya itu, dihadiri Kadiskominfo Kota Depok Manto mewakili Walikota Depok Mohammad Idris, Ketua KPU Depok Nana Shobarna, […]

sektoral  

Walikota Depok Sambut Baik DPD SWI Ngopi Bareng Parpol Jelang Pemilu 2024

Depok Jaya, Planetdepok.com – Walikota Depok Mohammad Idris, menyambut baik kegiatan Ngopi Bareng (Ngobar) Bersama Parpol, yang diselenggarakan oleh DPD SWI Kota Depok, lantaran ia nilai sebagai upaya memberikan literasi politik kepada masyarakat menjelang perhelatan Pemilu 2024. Hal itu diungkapkan Kepala Diskominfo Kota Depok Drs. Manto, M.Si saat membacakan sambutan Walikota Depok dalam Ngopi Bareng […]

Ngobar Bareng Parpol SWI Depok Berkorelasi Tingkatkan Partisipasi Pemilih
politik  

Ngobar Bareng Parpol SWI Depok Berkorelasi Tingkatkan Partisipasi Pemilih

Depok Jaya, Planetdepok.com – Ketua KPU Kota Depok Nana Shobarna menyebut, kegiatan DPD SWI Depok berupa Ngopi Bareng Parpol, tentu akan sangat berkorelasi dalam pertahankan, bahkan meningkatkan partisipasi pemilih Pemilu 2024. “Dengan kegiatan ini, SWI Depok memberikan literasi terutama pendidikan politik pemilih, dalam pesta demokrasi yang sebentar lagi akan kita selenggarakan,” ujarnya, saat sambutan Ngopi […]

Kadiskominfo Membuka Rakerda DPD SWI Kota Depok
peristiwa  

Kadiskominfo Membuka Rakerda DPD SWI Kota Depok

Depokjaya, Planetdepok.com – Dewan Pimpinan Daerah (DPD) Sekber Wartawan Indonesia (SWI) Kota Depok menggelar Rapat Kerja Daerah (Rakerda) 2022 di Gedung Serba Guna Depok Jaya, Kamis (15/12/2022), dengan mengangkat tema “Membangun Eksistensi”. Rakerda yang diikuti oleh seluruh pengurus dan anggota DPD SWI kota Depok itu, dibuka oleh Kepada Diskominfo kota Depok, Drs. Manto,M.Si, juga dihadiri […]

Tidak Ada Postingan Lagi.

Tidak ada lagi halaman untuk dimuat.