Para Ketua RW Kelurahan Tapos Siap Terapkan Program Bank Sampah DLHK
peristiwa  

Para Ketua RW Kelurahan Tapos Siap Terapkan Program Bank Sampah DLHK

TAPOS, PLANET DEPOK. COM – Kelurahan Tapos Kecamatan Tapos Kota Depok, memggelar sosialisasi Bank Sampah, Pemanfaatan dan Pemilahannya serta Reduce, Reuse, Recycle (3R) dalam pemberdayaan masyarakat, di Aula Kelurahan, Selasa (8/6/21). Lurah Tapos Tri Sutanto mengatakan, Kegiatan itu sangat perlu untuk disosialisasikan ke warga dan juga sudah membuat kartu catatan, untuk memilah sampah yang bernilai […]

Pembuatan Lubang Resapan Biopori Kelurahan Mekarsari Mencapai 1.120
Pembangunan  

Pembuatan Lubang Resapan Biopori Kelurahan Mekarsari Mencapai 1.120

MEKARSARI, PLANET DEPOK. COM – Berbeda dengan Kelurahan Kukusan, Pasir Putih, Gerogol dan Tirtajaya, yang menyampaikan kepada planetdepok.com, bahwa progres pembuatan Lubang Resapan Biopori belum mencapai target, masih di bawah seribu, Kelurahan Mekarsari, Cimannggis prograsnya malah mencapai seribu lebih dan terus berjalan. “Dari data yang ada sekarang, Kelurahan Mekarsari berkolaborasi dengan warga masyarakat, telah membuat […]

Besok Sampai Kamis, KOOD & Pemkot Lebaran Depok
sektoral  

Besok Sampai Kamis, KOOD & Pemkot Lebaran Depok

DEPOK, PLANET DEPOK. COM – Pemerintah Kota (Pemkot) Depok bersama Kumpulan Orang-Orang Depok (KOOD) akan menggelar acara Lebaran Depok Tahun 2021. Kegiatan tersebut akan berlangsung selama tiga hari, mulai tanggal 8 hingga 10 Juni mendatang di Rumah Budaya Rawa Denok, Kelurahan Rangkapan Jaya Baru, Kecamatan Pancoran Mas. Ketua Umum KOOD Ahmad Dahlan mengatakan, setiap tahun […]

Juara 1 Lomba Kinerja & Inovasi, Kelurahan Tanah Baru Melaju ke Jabar
peristiwa  

Juara 1 Lomba Kinerja & Inovasi, Kelurahan Tanah Baru Melaju ke Jabar

DEPOK, PLANET DEPOK. COM – Pemerintah Kota (Pemkot) Depok resmi menetapkan Kelurahan Tanah Baru sebagai pemenang Lomba Kinerja dan Inovasi Kelurahan Tingkat Kota Depok Tahun 2021. Penetapan tersebut berdasarkan Surat Keputusan (SK) Wali Kota Depok Nomor : 861.4/234/Kpts/Pemks/Huk/2021 tentang Penetapan Peringkat Penilian Lomba Kinerja dan Inovasi Kelurahan Tingkat Kota Depok Tahun 2021. “Maka ditetapkan juara […]

Pembuatan LRB Kelurahan Tirtajaya Terhambat Minimnya Alat
Pembangunan  

Pembuatan LRB Kelurahan Tirtajaya Terhambat Minimnya Alat

TIRTAJAYA, PLANET DEPOK. COM – Kelurahan Tirtajaya hingga kini masih belum bisa memenuhi target pembuatan Lubang Resapan Biopori ( LRB), meskipun dilombakan oleh DLHK, pembuatannya terhambat lantaran alat pembuat lubang masih manual. “Belum penuhi target, masih proses karena alat tidak ada yang mesin, alat pembuat lubangnya manual”, ujar Lurah Tirtajaya M. Imron, Senin (7/6/21). Tirtajaya […]

Perubahan Persyaratan PPDB TK & SMP Negeri Kota Depok Terbaru
pendidikan  

Perubahan Persyaratan PPDB TK & SMP Negeri Kota Depok Terbaru

DEPOK, PLANET DEPOK. COM – Dinas Pendidikan Kota Depok merilis aturan baru Penerimaan Peserta Didik Baru (PPDB) 2021. Dalam rilis tersebut terdapat sejumlah perubahan pada junkis PPDB 2021, Berikut perubahannya: Jalur prestasi SMP, sebelum perubahan, Pada jalur PPDB SMPN, Kuota untuk jalur prestasi akademik sebesar 20 persen dan non akademik, 10 persen. Sesudah perubahan, Pada […]

8 Calon Sekda Kota Depok Tes Kesehatan, Hasilnya Rahasia
kesehatan  

8 Calon Sekda Kota Depok Tes Kesehatan, Hasilnya Rahasia

SAWANGAN, PLANET DEPOK.COM – Delapan calon Sekretaris Daerah (Sekda) Pemerintah Kota Depok, menjalani tes kejiwaan dan pemeriksaan fisik di Rumah Sakit Umum Daerah (RSUD) Kota Depok. “Mereka mengikuti tes kesehatan jasmani dan kejiwaan atau yang biasa disebut MMPI sebanyak 500 soal. Sementara pemeriksaan jasmani merupakan Medical Check Up mulai dari screening, swab tes, tes darah, […]

UKPBJ Sosialisasikan Persiapan PBJ Kelurahan Kecamatan Limo
peristiwa  

UKPBJ Sosialisasikan Persiapan PBJ Kelurahan Kecamatan Limo

LIMO, PLANET DEPOK. COM – Menjelang pelaksanaan penggunaan dana Kelurahan 2021, Unit Kerja Pangadaan Barang Jasa (UKPBJ) Pemerintah Kota (Pemkot) Depok, mensosialisasikan persiapan Pengadaan Barang Jasa (PBJ) kepada jajaran Kelurahan se Kecamatan Limo, di Aula Kantor Kecamatan Limo, Jumat (4/6/21). Didampingi Sekretaris Kecamatan Limo Ahmad Ubaidilah, Kepala Seksi Pembinaan dan Advokasi UKPBJ Pemkot Depok Akmal […]

UPT Drainase & Jaling Wilayah I Mulai Ukur Ulang Pekerjaan Konstruksi Non Tender
Pembangunan  

UPT Drainase & Jaling Wilayah I Mulai Ukur Ulang Pekerjaan Konstruksi Non Tender

LIMO, PLANET DEPOK.COM – Jajaran UPT Drainase dan Jalan Lingkungan (Jaling) Wilayah I Dinas Pekerjaan Umum dan Perumahan Rakyat (DPUPR) Kota Depok, bersama konsultan pengawas dan Kontraktor pelaksana, minggu ini mulai melakukan pengukuran ulang lokasi pekerjaan. Hal itu terlihat saat tim monitoring dan Korcam Kecamatan Limo UPT Drainase dan Jaling Wilayah I, bersama tim supervisi […]

Melihat Setiap Persalinan Beresiko, Kelurahan Rangkapanjaya Gelar Penyuluhan P4K
peristiwa  

Melihat Setiap Persalinan Beresiko, Kelurahan Rangkapanjaya Gelar Penyuluhan P4K

RANGKAPANJAYA, PLANET DEPOK. COM – Kelurahan Rangkapan Jaya memberikan Penyuluhan Perencanaan Persalinan dan Pencegahan Komplikasi (P4K), bagi Ibu Hamil (Bumil) dan Pendamping ibu hamil di Aula Kelurahan Rangkapan Jaya, Jumat (4/6/21). Ketua penyelenggara Rini mengatakan, narasumber pada penyuluhan tersebut dari Puskesmas Rangkapan Jaya Baru dan Dinas Kesehatan Kota Depok. “Peserta adalah para kader pokja sehat […]

Tidak Ada Postingan Lagi.

Tidak ada lagi halaman untuk dimuat.