Depok Jaya, Planetdepok.com – DPD Sekber Wartawan Indonesia (SWI) Kota Depok, menggelar Ngopi Bareng Partai Gelora, Perindo dan PBB dengan tema Perang Strategi Pemenangan Pemilihan Legislatif (Pileg) tahun 2024 mendatang. Kegiatan yang digelar di Gedung Serba Guna Depok Jaya itu, dihadiri Kadiskominfo Kota Depok Manto mewakili Walikota Depok Mohammad Idris, Ketua KPU Depok Nana Shobarna, […]
Kategori: politik

Ngobar Bareng Parpol SWI Depok Berkorelasi Tingkatkan Partisipasi Pemilih
Depok Jaya, Planetdepok.com – Ketua KPU Kota Depok Nana Shobarna menyebut, kegiatan DPD SWI Depok berupa Ngopi Bareng Parpol, tentu akan sangat berkorelasi dalam pertahankan, bahkan meningkatkan partisipasi pemilih Pemilu 2024. “Dengan kegiatan ini, SWI Depok memberikan literasi terutama pendidikan politik pemilih, dalam pesta demokrasi yang sebentar lagi akan kita selenggarakan,” ujarnya, saat sambutan Ngopi […]

Nurhasim Targetkan Tambah Kursi DPRD Kota Depok
Tapos, Planetdepok.com – Anggota DPRD Fraksi Partai Golkar Nurhasim optimis bahwa partainya bisa menambah kursi di DPRD Kota Depok pada Pemilihan Legislatif (Pileg) 2024 mendatang. Ia mengamini apa yang disampaikan Ketua DPP Golkar Bidang Organisasi dan Kemasyarakatan Fahd El Fouz A. Rafiq, yang menargetkan peningkatan signifikan dalam Pileg mendatang. Nurhasim mengisahkan, pada Jumat lalu, Fadh […]

DPRD Depok Sampaikan 4 Raperda Inisiatif
GDC, Planetdepok.com – Dewan Perwakilan Rakyat Daerah (DPRD) Kota Depok, menyampaikan empat Rancangan Peraturan Daerah (Raperda) inisiatif legislatif pada rapat paripurna yang digelar hari ini. Raperda inisiatif tersebut disampaikan oleh Badan Pembentukan Peraturan Daerah (Bapemperda) dan Komisi D DPRD Kota Depok. Adapun Raperda usulan Bapemperda DPRD Kota Depok yaitu Raperda Kota Depok tentang Pembinaan dan […]

PPP Depok Disinyalir Lirik SS Dampingi Qonita di Pilkada Depok
Sawangan, Planetdepok.com – Tidak hanya Ketua DPC Partai Gerindra Kota Depok, Pradi Supriatna yang melirik Supian Suri (SS) untuk dijadikan kandidat wali-wakil wali kota Depok di Pilkada 2024 mendatang, Ketua DPC Partai Persatuan Pembangunan (PPP) Kota Depok, Mazhab HM pun rupanya mulai menaksir SS. “Hingga saat ini memang kami belum memutuskan, karena kami akan melihat […]

Dekati Masyarakat, DPD PKS Kota Depok Gelar PKS Menyapa
Depok, Planetdepok.com – DPD PKS Kota Depok melaksanakan gerakan ‘PKS Menyapa’, dengan berbagai kegiatan seperti senam bersama warga, door to door, bagi-bagi stiker dan mengenalkan logo baru partai berlambang bulan sabit kembar. Ketua DPD PKS Kota Depok, Imam Budi Hartono mengungkapkan, gerakan ‘PKS Menyapa’ merupakan gerakan Nasional yang diinstruksikan DPP PKS. Kegiatan tersebut, ujarnya, digelar guna […]

KPU Kota Depok Verfak 9 Partai Politik
Margonda, Planetdepok.com – Komisi Pemilihan Umum (KPU) Kota Depok melaksanakan tahapan Verifikasi Faktual (Verfak), Kepengurusan dan Keanggotaan terhadap 9 Partai Politik Calon (Parpol) Peserta Pemilu 2024. “Verifikasi faktual yang kami laksanakan pada 9 Parpol hari ini, terdiri dari kepengurusan dan keanggotaan,” ujar Ketua KPU Nana Shobarna, Senin (17/10/2022). Kegiatan tersebut, tambahnya, telah dimulai sejak 15-16 […]

KPU Depok Gelar Bimtek Verfak Parpol Calon Peserta Pemilu 2024
Margonda, Planetdepok.com – Sejumlah Parpol calon peserta Pemilu 2024, mengikuti Bimbingan Teknis (Bimtek) Verifikasi Faktual (Verfak) Parpol Calon Peserta Pemilu 2024, yang diselenggarakan Komisi Pemilihan Umum (KPU) Kota Depok, di Hotel Bumi Wiyata Jl. Margonda No.281 – Depok, Kamis (13/10/2022). Kegiatan itu, Sebagai bagian dari tahapan pendaftaran, verifikasi dan penetapan Partai Politik (Parpol) calon peserta […]

Diundang Lokmin Cipayung, Ketua KPU Depok Sosialisasikan Tahapan Pemilu
Cipayung, Planetdepok.com – Ketua KPU Kota Depok Nana Shobarna, sosialisasikan tahapan Pemilu 2024, dalam Lokakarya Mini Tribulanan Lintas Sektor UPTD Puskesmas Cipayung, sekaligus Rakor Tingkat Kecamatan Cipayung, di Aula Kantor Kecamatan Cipayung Jl. Raya Cipayung No.1A Cipayung, Selasa, (11/10/2022). Nana mengungkapkan, kehadirannya dalam kegiatan tersebut, berawal dari kegiatan yang ia hadiri awal bulan Oktober lalu. […]

Pindah ke PKS, Mantan Anggota Dewan PAN Kembali Nyalon
Cimpaeun, Planetdepok.com – Mantan Anggota DPRD Depok Fraksi Partai Amanat Nasional (PAN), Hj Lilis Latifah resmi menjadi kader Partai Keadilan Sejahtera (PKS). Bahkan, Lilis menyatakan kesiapannya untuk maju kembali di Pileg 2024 mendatang. “Iya, sekarang di PKS. Insya Allah maju kembali di Pileg nanti,” ujarnya, Senin (10/10/2022). Ia mengungkapkan, dipilihnya PKS untuk kendaraan politiknya bukanlah […]
Tidak Ada Postingan Lagi.
Tidak ada lagi halaman untuk dimuat.