Vaksinasi Dosis Kedua Pemkot Depok Baru Mencapai 150.949 Orang
kesehatan  

Vaksinasi Dosis Kedua Pemkot Depok Baru Mencapai 150.949 Orang

BALAIKOTA, PLANET DEPOK COM – Pelaksanaan program vaksinasi Covid-19 masih terus berlangsung di Kota Depok. Berdasarkan realisasi program vaksinasi di Kota Depok, hingga 02 Agustus 2021 pukul 16.00 sudah mencapai 298.680 orang, menerima vaksin dosis pertama. Lalu, 150.949 orang mendapatkan vaksin dosis kedua. “Untuk dosis pertama sudah 18,51 persen, dosis kedua 9,36 persen dari target […]

RSUI Depok Kembali Buka Sentra Vaksinasi Dosis Pertama
kesehatan  

RSUI Depok Kembali Buka Sentra Vaksinasi Dosis Pertama

BALAIKOTA, PLANET DEPOK. COM – Bekerjasama dengan Toyota Indonesia, Rumah Sakit Universitas Indonesia (RSUI) Kota Depok, kembali membuka sentra vaksinasi Covid-19, didukung Kementerian Kesehatan RI, Pemerintah Provinsi Jawa Barat serta Pemerintah Kota Depok. Pelaksanaan vaksinasi massal itu, papar Kepala Bidang Pengendalian dan Pencegahan Penyakit (P2P) Dinas Kesehatan (Dinkes) Kota Depok Umi Zakiati, menargetkan sebanyak 1.000 […]

Vaksinasi Puskesmas Cisalak Pasar mencapai 2.529
kesehatan  

Vaksinasi Puskesmas Cisalak Pasar mencapai 2.529

CIPAS, PLANET DEPOK. COM – Sedikitnya 2.529 orang sudah melakukan vaksinasi Covid – 19 di Unit Pelaksana Teknis Dinas (UPTD) Puskesmas Cisalak Pasar (Cipas). “Kami sudah lakukan vaksinasi kepada 2.529 orang sejak tahap pertama pada Januari 2021,” tutur Kepala UPTD Puskesmas Cipas, Nunung Baitaningsih, Kamis (29/7/21). Pihaknya kata dia, sudah melakukan vaksinasi kepada Tenaga Kesehatan […]

RSUD Depok Terima Bantuan 4,1 Ton Oksigen Cair Posko Oksigen Jabar
kesehatan  

RSUD Depok Terima Bantuan 4,1 Ton Oksigen Cair Posko Oksigen Jabar

SAWANGAN, PLANET DEPOK. COM – Rumah Sakit Umum Daerah (RSUD) Kota Depok, kemarin mendapatkan bantuan oksigen cair dari Posko Oksigen Provinsi Jawa Barat (Jabar) sebanyak 4,1 ton. Bantuan itu diberikan lantaran, RSUD Depok sangat membutuhkan ketersediaan oksigen, terutama bagi para pasien Covid -19. Bantuan oksigen cair dari Posko Oksigen Jabar, kata Direktur RSUD Kota Depok, […]

Dinkes Depok Kembali Buka Rekrutmen Nakes & Administrasi Puskesmas
kesehatan  

Dinkes Depok Kembali Buka Rekrutmen Nakes & Administrasi Puskesmas

BALAIKOTA, PLANET DEPOK. COM – Pemerintah Kota (Pemkot) Depok melalui Dinas Kesehatan (Dinkes) kembali membuka rekrutmen tenaga administrasi dan kesehatan untuk mengoptimalkan 3T (Testing, Tracing, Treatment) di tingkat Puskesmas. Dalam rekruitmen tersebut, kuota yang dibutuhkan sebanyak 65 Tenaga Kesehatan (Nakes) dan 9 tenaga administrasi. “Kami memberikan kesempatan kepada masyarakat di bidang kesehatan agar bergabung menjadi […]

Pemkot Depok Buka Vaksinasi Seluruh Puskesmas dan Rumah Sakit
kesehatan  

Pemkot Depok Buka Vaksinasi Seluruh Puskesmas dan Rumah Sakit

BALAIKOTA, PLANET DEPOK. COM – Pemerintah Kota (Pemkot) Depok terus melakukan upaya menekan penyebaran kasus virus Corona atau Covid-19. Salah satunya dengan menggelar vaksinasi Covid-19 seluruh Unit Pelaksana Teknis Dinas (UPTD) Puskesmas, Rumah Sakit (RS) dan Sentra Vaksinasi. Juru Bicara (Jubir) Satuan Tugas (Satgas) Penanganan Covid-19 Kota Depok, Dadang Wihana mengatakan, masyarakat dapat memperoleh vaksinasi […]

Dinkes Depok Buka Rekruitmen Ratusan Nakes Puskesmas
kesehatan  

Dinkes Depok Buka Rekruitmen Ratusan Nakes Puskesmas

BALAIKOTA, PLANET DEPOK.COM – Pemerintah Kota (Pemkot) Depok melalui Dinas Kesehatan (Dinkes), membuka rekrutmen tenaga siap bekerja menjadi bagian dari Tenaga Kesehatan (Nakes) tingkat Puskesmas. Kuota yang dibutuhkan sebanyak 135 Nakes, 38 tenaga administrasi, dan lima orang tenaga hotline. “Kami memberikan kesempatan kepada masyarakat di bidang kesehatan agar bergabung menjadi bagian dari tim kesehatan, untuk […]

Hindari Penularan Dalam Rumah, Dinkes Terbitkan Panduan Isoman
kesehatan  

Hindari Penularan Dalam Rumah, Dinkes Terbitkan Panduan Isoman

BALAIKOTA, PLANET DEPOK. COM – Dinas Kesehatan (Dinkes) Kota Depok mengeluarkan panduan Isolasi Mandiri (Isoman), bagi masyarakat yang terpapar Covid-19. Panduan yang diberikan tersebut tentunya dengan tetap menerapkan Protokol Kesehatan (Prokes). Kepala Dinkes Kota Depok Novarita mengatakan, terdapat beberapa panduan yang harus dijalankan masyarakat saat Isoman di rumah. Itu harus dilakukan, dengan harapan dapat mencegah […]

Pemkot Depok Wacanakan Buka RS Darurat Covid
kesehatan  

Pemkot Depok Wacanakan Buka RS Darurat Covid

BALAIKOTA, PLANET DEPOK.COM – Mengingat kondisi sejumlah rumah sakit di Kota Depok baik Rumah Sakit Umum Daerah (RSUD), RS UI dan rumah sakit swasta, kekurangan jumlah tempat tidur untuk perawatan pasien Covid-19.(C19), Pemerintah Kota (Pemkot) Depok tengah pertimbangan membuka rumah sakit darurat C19. “Hal itu jadi perhatian serius Pemkot Depok, lantaran jumlah pasien terkonfirmasi C19 […]

Jadi Penyintas Covid, Wakil Walikota Depok Donorkan Plasma Konvalesen
kesehatan  

Jadi Penyintas Covid, Wakil Walikota Depok Donorkan Plasma Konvalesen

GDC, PLANET DEPOK. COM – Wakil Wali Kota Depok Imam Budi Hartono (IBH) hari ini menjalani donor plasma konvalesen di Markas Palang Merah Indonesia (PMI) Kota Depok. Donor tersebut dilakukannya, untuk membantu pasien Covid-19 yang sedang dirawat di rumah sakit. Selain itu, dia mengajak seluruh penyintas Covid – 19 untuk mendonorkan plasma konvalesen. “Alhamdulillah, telah […]

Tidak Ada Postingan Lagi.

Tidak ada lagi halaman untuk dimuat.